Katedral Manzini
Katedral Bunda Maria Diangkat ke Surga[1] atau Katedral Manzini, adalah sebuah gereja katedral Katolik yang terletak di kota Manzini, di ibu kota distrik dengan nama yang sama, dan kota terpadat dan pusat industri dan komersial penting di Eswatini.[2]
Katedral Bunda Maria Diangkat ke Surga | |
---|---|
Koordinat: 26°30′0″S 31°22′48″E / 26.50000°S 31.38000°E | |
Lokasi | Manzini |
Negara | Eswatini |
Denominasi | Gereja Katolik Roma |
Administrasi | |
Keuskupan | Keuskupan Manzini |
Katedral ini merupakan takhta dan pusat kedudukan bagi Keuskupan Manzini[3] (Latin: Dioecesis Manziniensis) yang diciptakan pada tahun 1951 oleh bulla kepausan Suprema Nobis dari Paus Pius XII. Katedral ini termasuk dalam provinsi gerejawi Johannesburg di Afrika Selatan, yang pemimpinnya adalah uskup di Manzini sejak tahun 1955.
Katedral ini sempat dikunjungi oleh Paus Yohanes Paulus II pada tanggal 16 September 1988, dalam perjalanannya di Afrika.
Lihat juga
suntingReferensi
sunting- ^ Katedral Bunda Maria Diangkat ke Surga di Manzini
- ^ "Pastoral Appointments 2014". Catholic Diocese of Manzini (dalam bahasa Inggris). 2014-07-08. Diakses tanggal 2016-05-09.
- ^ The Catholic Directory of Southern Africa (dalam bahasa Inggris). Salesian Press. 1981-01-01.
26°30′02″S 31°22′39″E / 26.5006°S 31.3774°E