Kalensari, Widasari, Indramayu
desa di Kabupaten Indramayu, Jawa Barat
Kalensari adalah desa di kecamatan Widasari, Indramayu, Jawa Barat, Indonesia.
Kalensari | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Jawa Barat | ||||
Kabupaten | Indramayu | ||||
Kecamatan | Widasari | ||||
Kode Kemendagri | 32.12.07.2008 | ||||
Luas | 239 Ha | ||||
Jumlah penduduk | 1152 jiwa | ||||
Kepadatan | - | ||||
|
Desa Kalensari tak pernah berhenti berinovasi. Setelah dibentuk pada 2016, Kelompok Kerja (Pokja) Resik Desa Kalensari telah memiliki mesin pembuat pestisida cair atau mesin pengolah sampah. Mesin Pembuat Pestisida Cair itu mengubah sampah kering, baik organik maupun nonorganik, menjadi asap cair.[1]
- ^ "Mesin Pembuat Pestisida Cair, Desa Kalensari". Potensi Desa. 2023-01-07. Diakses tanggal 2023-01-19.