Julia Hurley (pemeran)
pemeran perempuan asal Amerika Serikat (1848-1927)
Julia R. Hurley (11 Mei 1848 – 4 Juni 1927) adalah seorang pemeran Amerika Serikat yang meraih popularitas pada era film bisu. Ia dikenal saat ini sebagai 'puan tanah dengan lentera' dalam film klasik John Barrymore Dr. Jekyll and Mr. Hyde pada tahun 1920.
Julia R. Hurley | |
---|---|
Lahir | 11 Mei 1848 New York City, U.S.[1] |
Meninggal | 4 Juni 1927 (usia 79) New York City, Amerika Serikat |
Makam | Kensico Cemetery, Valhalla, Westchester County, New York |
Pekerjaan | Pemeran |
Tahun aktif | 1909-1926 (film) |
|
Referensi
sunting- ^ Silent Film Necrology 2nd Edition p.258, by Eugene M. Vazzana, c.2001
Pranala luar
sunting- Julia Hurley (pemeran) di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Julia Hurley at IBDb(*as Mrs. J.R. Hurley)
- J. Hurley as a young actress in 1869 playing Po-Ca-Hon-Tas
- portrait of Julia Hurley (NY Public Library, Billy Rose collection)
- Hurley with John Barrymore ; Dr. Jekyll & Mr. Hyde, 1920 Diarsipkan 2021-11-14 di Wayback Machine.(TCM);,...zoomed in version