Jovarel Callum

pemeran laki-laki asal Indonesia

Jovarel Callum Hartono (lahir 29 Oktober 2009) adalah pemeran dan model Indonesia.[1]

Jovarel Callum
LahirJovarel Callum Hartono
29 Oktober 2009 (umur 15)
Pekerjaan
Tahun aktif2015—sekarang
IMDB: nm10498861 Instagram: jovarelcallum Modifica els identificadors a Wikidata

Kehidupan awal

sunting

Jovarel merupakan anak bungsu dari empat bersaudara.

Pendidikan

sunting
  • Sekolah Woodlands Montessori

Karier

sunting

Jovarel mengawali kariernya di dunia hiburan dengan membintangi iklan pada tahun 2015.[2]

Pada tahun 2019, Jovarel memerankan versi kecil dari tokoh Uki dalam film perdananya, yakni Laundry Show, yang ketika beranjak dewasa diperankan oleh Boy William.

Filmografi

sunting
Tahun Judul Peran Catatan
2019 Laundry Show Uki kecil
MatiAnak Andi
2020 Bidadari Mencari Sayap Richie
2022 Ivanna Dika

Film pendek

sunting
Tahun Judul Peran Catatan
2021 Titik Balik Anak kecil

Serial televisi

sunting
Tahun Judul Peran Catatan
2017 Cinta dan Rahasia
Putri Titipan Tuhan Varrel
2017—2018 Iiihhh Serrreemm Rafa
2018 Aluna Bebo
Jaka Bersisik Emas
The East Rafi
Tangis Kehidupan Wanita Episode 5
Episode 42
2019 Pelangi di Matamu Genjreng
2021 Dunia Tanpa Batas Rafa

Serial web

sunting
Tahun Judul Peran Catatan
2020 Malapataka Tora Episode: Mirror Mirror on the Wall
2022 Perjalanan Terbaik Sepanjang Masa Ronal

  • Pintu Berkah: Kisah Anak yang Terpisah dari Ibu (2018)
  • Sandera Hati Babang Judes (2018)
  • Kisah Nyata Sang Bintang: Selfi Mimpi Gadis Desa (2018)
  • Pintu Berkah: Berkah Perjuangan Anak Buruh Tani yang Meraih Mimpi Jadi Dokter (2023)
  • Pintu Berkah: Perjuangan Kakek Penjual Layang-Layang untuk Kebahagiaan Cucunya (2023)
  • Pintu Berkah: Ikhtiar Bapak Pedagang Rujak Kweni yang Menuai Banyak Ujian (2023)

Referensi

sunting
  1. ^ Harist Rachmadi, Anugrah (28 Maret 2019). "10 Potret Jovarel Callum, Aktor Cilik yang Mencuri Perhatian". Akurat.co. 
  2. ^ Callum, Jovarel (1 Desember 2015). "Lifebuoy Lebih Mutakhir". YouTube. 

Pranala luar

sunting