Josée (film)
Josée adalah sebuah film drama romansa Korea Selatan tahun 2020 yang berdasarkan pada cerpen Jepang Josee, the Tiger and the Fish yang ditulis oleh Seiko Tanabe. Film tersebut disutradarai dan ditulis oleh Kim Jong-kwan. Film tersebut menampilkan aktris Han Ji-min sebagai Josée dan aktor Nam Joo-hyuk sebagai Lee Young-seok.[1]
Josée | |
---|---|
Sutradara | Kim Jong-kwan |
Produser | Lee Joon-sang |
Ditulis oleh | Kim Jong-kwan |
Berdasarkan | Josee, the Tiger and the Fish oleh Seiko Tanabe |
Pemeran | |
Penata musik | Narae |
Sinematografer | Cho Young-jik |
Penyunting | Won Chang-jae |
Perusahaan produksi | Vol Media |
Distributor | Warner Bros. |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 117 menit |
Negara | Korea Selatan |
Bahasa | Korea |
Pemeran
sunting- Han Ji-min sebagai Josée
- Nam Joo-hyuk sebagai Lee Young-seok
- Heo Jin sebagai Dabok
- Park Ye-jin sebagai Hye-seon
- Jo Bok-rae sebagai Cheol-ho
- Lee So-hee sebagai Soo-kyung
- Lee Sung-wook sebagai Choi-kyung
Referensi
sunting- ^ Song, Seung-hyun (November 17, 2020). "Han Ji-min, Nam Joo-hyuk team up again in romance remake 'Josee'". The Korea Herald. Diakses tanggal December 3, 2020.
Pranala luar
sunting- Josée (film) di Korean Movie Database
- (Inggris) Josée (film) di HanCinema
- Josée di IMDb (dalam bahasa Inggris)