John La Farge (31 Maret 18354 November 1910) merupakan seorang seniman Amerika yang kariernya mencakup ilustrasi, mural dan desain interior, lukisan, dan buku-buku populer tentang perjalanannya di Asia dan topik terkait seni lainnya. La Farge lahir di kota New York dari orang tua Prancis yang kaya raya dan dia dibesarkan dengan dwibahasa.[1] Sebagai seorang anak, ia dan saudara-saudaranya menghasilkan majalah buatan tangan dalam bahasa Prancis berjudul Le Chinois.[2]

John La Farge
John LaFarge, 1902
Lahir(1835-03-31)31 Maret 1835
New York City, New York, A.S
Meninggal14 November 1910(1910-11-14) (umur 75)
Providence, Rhode Island, A.S
KebangsaanAmerika
AlmamaterUniversitas Mount St. Mary
Universitas Fordham
PekerjaanPelukis, seniman kaca patri, dekorator, penulis
Suami/istri
Margaret Mason Perry
(m. 1860)
Anak8
Tanda tangan
Musicbrainz: 8af72537-e179-44d7-9683-66b1aa34bdd1 Find a Grave: 3341 Project Gutenberg: 8399 Edit nilai pada Wikidata

La Farge divenerasikan di Gereja Episkopal, berbagi hari raya 16 Desember dalam kalender liturgi, bersama dengan dua arsitek Amerika, Ralph Adams Cram dan Richard Upjohn.

Galeria

sunting

Catatan dan referensi

sunting
  1. ^ Roberts, Norma J., ed. (1988), The American Collections, Columbus Museum of Art, p. 26, ISBN 0-8109-1811-0.
  2. ^ LaFarge, John, S.J. The Manner Is Ordinary. New York: Harcourt, Brace, 1954, pp. 28, 34.

Daftar pustaka

sunting

Pranala luar

sunting