Jacob Alexander Röell

politikus


Jhr. Jacob Alexander Röell (8 Agustus 1838 – 10 Juli 1924) adalah tokoh militer dan politikus Belanda.

Infobox orangJacob Alexander Röell

Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran8 Agustus 1838 Edit nilai pada Wikidata
Amsterdam Edit nilai pada Wikidata
Kematian10 Juli 1924 Edit nilai pada Wikidata (85 tahun)
Minister of the Navy of the Netherlands (en) Terjemahkan
Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaanpolitikus Edit nilai pada Wikidata

Röell adalah perwira angkatan laut yang menjabat sebagai menteri AL pada masa Kabinet Pierson. Adik dari Joan Roell ini adalah bekas komandan angkatan laut di Hindia Belanda. Ia menggantikan Eland sebagai menteri AL dan berhasil mempertahankan kesuksesan dalam pengembangan armada, yang berlangsung baik hingga tahun 1896.

Didahului oleh:
Kornelis Eland
Menteri Angkatan Laut
1898-1901
Diteruskan oleh:
Gerhardus Kruys