Indonesian Air & Marine Supply
perusahaan asal Indonesia
(Dialihkan dari Indonesian air and marine supply)
PT Indonesian Air & Marine Supply atau biasa disingkat menjadi Airin,[1] adalah anak usaha dari Dok dan Perkapalan Kodja Bahari yang bergerak di bidang logistik. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1970 dan kini menempati lahan seluas sekitar 15 hektar di Cilincing, Jakarta Utara. Perusahaan ini juga memiliki dermaga di Kabil, Batam seluas sekitar 6 hektar.
Produk dan jasa
sunting- Depo peti kemas
- Tempat Penimbunan Sementara (TPS) Kepabeanan
- Lapangan Jasa Umum Non Kepabeanan
- Jasa ekspor dan impor
- Pergudangan
- Dermaga
- Jasa kepelabuhanan lain
Pimpinan
sunting- Direktur Utama : RUDOLF VALINTINO
- Direktur : LAMBONAR O SILITONGA
- Manager SDM, Umum & Pengadaan : Erlang Adriyadi
- Manager Pemasaran & P.U : Saryanto
- Manager Jasa Umum : Sistoyo
- Manager Keuangan : Dian Guzaini
- Manager TPS : Yanuar Andres Susilo
- Manager SK&K3LH : Asrin
Referensi
sunting- ^ "PT. INDONESIAN AIR & MARINE SUPPLY – PT. AIRIN" (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-10-17.