Inō Tadataka
Inō Tadataka (伊能 忠敬 11 Februari 1745 - 17 Mei 1818) adalah seorang pengukur wilayah dan kartografer Jepang. Ia dikenal karena menyelesaikan peta Jepang pertama yang dibuat menggunakan teknik ukur wilayah modern.
Kehidupan awal
suntingInō lahir di Kujūkuri, sebuah desa pesisir di Provinsi Kazusa, sekarang Prefektur Chiba
Referensi
sunting- Ogawa, Florence. (1997). "Ino Tadataka, les premiers pas de la geographie moderne au Japon," Ebisu, Vol. 16, pp. 95–119.