Ilir Barat I, Palembang
kecamatan di Kota Palembang, Sumatera Selatan
Ilir Barat Satu adalah sebuah kecamatan di Kota Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia. Kecamatan Ilir Barat Satu juga memiliki beberapa Pusat Perbelanjaan atau Mall ternama di Palembang seperti Palembang Square dan Palembang Icon.
Ilir Barat Satu | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Sumatera Selatan | ||||
Kota | Palembang | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | Rakhman Hidayat Pane, S.STP. | ||||
Populasi | |||||
• Total | 147,567 jiwa jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 16.71.04 | ||||
Kode BPS | 1671040 | ||||
Desa/kelurahan | 6 | ||||
|
- 26 Ilir I
- Bukit Baru
- Bukit Lama
- Demang Lebar Daun
- Lorok Pakjo
- Siring Agung
Referensi
sunting- ^ Kota Palembang Dalam Angka 2023. Palembang: Badan Pusat Statistik Kota Palembang. 2023. hlm. 7. ISSN 2527-9009.
- ^ "Data Sirusa BPS" (PDF). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2010-10-10. Diakses tanggal 2010-12-25.