I Made Edi Wirawan

I Made Edi Wirawan, S.E. (lahir 28 Desember 1971) adalah Wakil Bupati Tabanan periode 2021-2024. Ia menjabat sejak 26 Februari 2021 setelah dilantik Gubernur Bali, Wayan Koster di Gedung Wiswa Sabha Kantor Gubernur Bali, Denpasar.[1] Ia juga merupakan politisi PDI Perjuangan dan dipercaya sebagai Wakil Ketua DPC PDI Perjuangan Kabupaten Tabanan.

I Made Edi Wirawan
Wakil Bupati Tabanan ke-3
Mulai menjabat
26 Februari 2021
PresidenJoko Widodo
GubernurWayan Koster
BupatiI Komang Gede Sanjaya
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir28 Desember 1971 (umur 52)
Indonesia Batugaing, Bali
KebangsaanIndonesia Indonesia
Partai politikPDI-P
Suami/istriNi Made Widiartini
Anak3
AlmamaterSTIE Tribuana
PekerjaanPolitikus
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Pendidikan [2]

sunting

Organisasi [2]

sunting

Referensi

sunting
Jabatan politik
Didahului oleh:
I Komang Gede Sanjaya
Wakil Bupati Tabanan
2021-sekarang
Diteruskan oleh:
Petahana