Sunjo dari Joseon
(Dialihkan dari I Gong)
Sunjo (1790-1834, bertakhta 1800-1834) merupakan raja ke-23 Dinasti Joseon, Korea. Ia dilahirkan sebagai Pangeran Gong, Korea, putra kedua Raja Jeongjo dan selirnya, Nyonya Subin. Pada tahun 1800, ia naik takhta atas kematian ayahandanya, Raja Jeongjo. Kakandanya, Putra Mahkota Munyo meninggal beberapa tahun sebelum Raja Jeongjo. Pada tahun 1802, ia menikahi Nyonya Kim dari Andong yang dikenal dengan nama anumertanya sebagai Ratu Sunwon, seorang putri Kim Jo-sun yang merupakan pemimpin dari Wangsa Andong-Kim.
Sunjo dari Joseon | |
Nama Korea | |
---|---|
Hangul | 순조 |
Hanja | 純祖 |
Alih Aksara | Sunjo |
McCune–Reischauer | Sunjo |
Nama lahir | |
Hangul | 이공 |
Hanja | 李蚣 |
Alih Aksara | I Gong |
McCune–Reischauer | I Kong |
Karena ia baru berusia 11 tahun pada saat naik takhta, Ibu Suri Jeongsun, ratu kedua mendiang Raja Yeongjo dan Wangsa Gyeongju Kim, memerintah sebagai pemangku takhta kerajaan.
Keluarga
sunting- Ayahanda: Raja Jeongjo (정조)
- Ibunda: Selir Su dari Wangsa Park (수빈 박씨, 1770-1822)[1]
- Selir-selir:
- Ratu Sunwon dari Wangsa Andong Kim (순원왕후 김씨, 1789-1857)[2][3]
- Selir suk-ui dari Wangsa Park (숙의 박씨)
- Keturunan:
- Pangeran Kerajaan (왕세자, 1809-1830), Putra Pertama Ratu Sunwon dari Wangsa Andong Kim.[4]
- Pangeran yang tidak diketahui (?, 1820-?), Putra Kedua Ratu Sunwon dari Wangsa Andong Kim.
- Putri Myeongon (명온공주, 1810-1832), Putri Pertama Ratu Sunwon dari Wangsa Andong Kim.
- Putri Bokon (복온공주, 1818-1828), Putri Kedua Ratu Sunwon dari Wangsa Andong Kim.
- Putri Deokon (덕온공주, 1828-1844), Putri Ketiga Ratu Sunwon dari Wangsa Andong Kim.
- Putri Yeongon (영온옹주, 1817-1829), Putri Tunggal Selir Suk dari Wangsa Park.
Nama Lengkap Anumertanya
sunting- Raja Sunjo Seongak Yeondeok Hyeondo Gyeongin Sunhui Cheseong Eungmyeong Heumgwang Seokgyeong Gyecheon Baegeuk Yungwon Donhyu Euihaeng Soyun Huihwa Junryeol Daejung Jijeong Honghun Cheolmo Geonsi Taehyeong Changun Honggi Gomyeong Bakhu Ganggeon Sujeong Gyetong Suryeok Gongyu Beommun Anmu Jeongryeong Gyeongseong-hyo yang Agung Korea
- 순조선각연덕현도경인순희체성응명흠광석경계천배극융원돈휴의행소윤희화준렬대중지정홍훈철모건시태형창운홍기고명박후강건수정계통수력공유범문안무정령경성효대왕
- 純祖宣恪淵德顯道景仁純禧體聖凝命欽光錫慶繼天配極隆元敦休懿行昭倫熙化浚烈大中至正洪勳哲謨乾始泰亨昌運弘基高明博厚剛健粹精啓統垂曆功裕範文安武靖英敬成孝大王
Silsilah
suntingReferensi
suntingLihat pula
suntingSunjo dari Joseon Lahir: 1790 Meninggal: 1834
| ||
Gelar kebangsawanan | ||
---|---|---|
Didahului oleh: Jeongjo |
Raja Joseon 1800–1834 bersama dengan Ratu Jeongsun (1800–1805) |
Diteruskan oleh: Heonjong |