Hugo Velázquez Moreno
politikus
Hugo Adalberto Velázquez Moreno atau Veláquez Moreno (lahir 3 Juli 1967) adalah seorang politisi asal Paraguay. Dia adalah mantan Wakil Kongres Paraguay,[1] dan ia juga pernah bekerja menjadi Presiden Dewan Perwakilan Paraguay dari 2014 hingga 2017. Velázquez terpilih sebagai Wakil Presiden dalam pemilihan umum 2018.[2]
Hugo Velázquez Moreno | |
---|---|
Wakil Presiden Paraguay | |
Mulai menjabat 15 August 2018 | |
Presiden | Mario Abdo Benítez |
Pengganti Petahana | |
Informasi pribadi | |
Lahir | Hugo Adalberto Velázquez Moreno 03 Juli 1967 Asunción, Paraguay |
Partai politik | Colorado Party |
Profesi | Pengacara |
Sunting kotak info • L • B |
Kunjungan
suntingSelain dua kali ia mengunjungi Taiwan dalam kapasitasnya sebagai PKD, dalam beberapa tahun terakhir wakil presiden dan istrinya juga menghadiri resepsi pembukaan yang diadakan oleh delegasi Taiwan (di Pameran Internasional untuk Peternakan, Industri, Pertanian, Perdagangan, dan Layanan). dan berinteraksi dengan peserta pameran dari negara Taiwan.
Referensi
sunting- ^ "Hugo Adalberto Velázquez Moreno" (dalam bahasa Spanish). Chamber of Deputies of Paraguay. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 March 2018. Diakses tanggal 12 February 2018.
- ^ "Hugo Velázquez a favor de "coloradizar" el próximo gabinete" [Hugo Velázquez in favor of "coloradizing" the next cabinet]. ABC Color (dalam bahasa Spanyol). 4 April 2018. Diakses tanggal 4 April 2018.