Henri I dari Champagne


Henri I dari Champagne (meninggal 17 Maret 1181) adalah seorang graf Champagne dari tahun 1152 sampai tahun 1181. Ia adalah anak tertua graf Thibaut II dari Champagne.

Infobox orangHenri I dari Champagne

Edit nilai pada Wikidata
Nama dalam bahasa asli(fr) Henri 1er le Libéral Edit nilai pada Wikidata
Biografi
KelahiranDesember 1127 Edit nilai pada Wikidata
Vitry-en-Perthois Edit nilai pada Wikidata
Kematian16 Maret 1181 Edit nilai pada Wikidata (53 tahun)
Troyes Edit nilai pada Wikidata
Tempat pemakamanSaint-Étienne (Troyes) (en) Terjemahkan Galat: Kedua parameter tahun harus terisi! Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaanaristokrat Edit nilai pada Wikidata
Lain-lain
Gelar bangsawanKont Galat: Kedua parameter tahun harus terisi! Edit nilai pada Wikidata
KeluargaWangsa Blois Edit nilai pada Wikidata
Pasangan nikahMarie of France, Countess of Champagne (en) Terjemahkan (1164 (Kalender Masehi Gregorius)–) Edit nilai pada Wikidata
AnakHenry II, Count of Champagne (en) Terjemahkan, Marie of Champagne (en) Terjemahkan, Scholastique of Champagne (en) Terjemahkan, Theobald III, Count Champagne Edit nilai pada Wikidata
Orang tuaThibaut II, Pangeran Champagne Edit nilai pada WikidataMatilda of Carinthia (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
SaudaraAdèle dari Champagne, Agnes of Blois (en) Terjemahkan, Matilda of Champagne (en) Terjemahkan, Marie of Champagne (en) Terjemahkan, Thibaut V, Pangeran Blois, Stephen I of Sancerre (en) Terjemahkan dan Guillaume aux Blanches Mains (mul) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata

Henry mengambil bagian dalam Perang Salib Kedua di bawah kepemimpinan Louis VII dari Prancis. Ia membawa surat rekomendasi dari Bernard dari Clairvaux yang beralamatkan untuk Alexius I Comnenus, kaisar Bizantium.

Setelah ayahnya meninggal, ia menjadi graf Champagne.

Pada tahun 1164, Henry menikahi Marie dari Prancis, Graf Champagne, anak perempuan Louis VII dari Prancis dan Alienor dari Aquitania.

Mereka memiliki 4 anak:

Didahului oleh:
Thibaut II
Graf Champagne
1152–1181
Diteruskan oleh:
Henri II