Gunpanadi Waluyo
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada November 2022. |
Marsekal Muda TNI (Purn.) Gunpanadi Waluyo (lahir 2 Mei 1954) adalah seorang purnawirawan perwira tinggi TNI Angkatan Udara lulusan AAU tahun 1977. Ia diterima menjadi Calon Prajurit Taruna, dan dilantik sebagai Letnan Dua pada tahun 1977. Mengikuti pendidikan Navigator A-04 pada tahun 1979. Pada tanggal 01 Maret 2010 dilantik menjadi Aspam Kasau sampai sekarang.[1]
Gunpanadi Waluyo | |
---|---|
Informasi pribadi | |
Lahir | 2 Mei 1954 Muntilan, Magelang, Jawa Tengah |
Kebangsaan | Indonesia |
Almamater | Akademi Angkatan Udara (1977) |
Karier militer | |
Pihak | Indonesia |
Dinas/cabang | TNI Angkatan Udara |
Masa dinas | 1977 – 2012 |
Pangkat | Marsekal Muda TNI |
Satuan | Korps Navigator |
Sunting kotak info • L • B |
Referensi
sunting- ^ "Profil Pejabat Teras Markas Besar TNI AU" Diarsipkan 2014-11-03 di Wayback Machine. Website tni-au.mil.id