Gunnar Nielsen (pemain sepak bola)
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada November 2022. |
Gunnar Nielsen (lahir 7 Oktober 1986) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Kepulauan Faroe yang bermain pada posisi kiper, dan saat ini berstatus tanpa klub. Baru-baru ini, ia bermain untuk Juara Barclays Premier League Manchester City.[3]
Nielsen bersama Man City pada tahun 2010. | |||
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Gunnar Nielsen[1] | ||
Tanggal lahir | 7 Oktober 1986 | ||
Tempat lahir | Tórshavn, Kepulauan Faroe | ||
Tinggi | 1,91 m (6 ft 3 in)[2] | ||
Posisi bermain | Kiper | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini | Tanpa klub | ||
Karier junior | |||
HB Tórshavn | |||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
2004–2007 | Frem | 1 | (0) |
2007–2008 | Blackburn Rovers | 0 | (0) |
2007–2008 | → Motherwell (pinjaman) | 0 | (0) |
2009– | Manchester City | 1 | (0) |
2009 | → Wrexham (pinjaman) | 5 | (0) |
2009 | → Tranmere Rovers (pinjaman) | 2 | (0) |
Tim nasional‡ | |||
Kepulauan Faroe U-21 | 10 | (0) | |
2009– | Kepulauan Faroe | 7 | (0) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 11 Desember 2010 ‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 9 September 2011 |
Referensi
sunting- ^ "Premier League clubs submit squad lists". premierleague.com. Premier League. 2011-09-02. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-09-23. Diakses tanggal 2011-10-01.
- ^ "Gunnar Nielsen – Players – Manchester City FC". Manchester City F.C. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-05-10. Diakses tanggal 4 July 2010.
- ^ "Blackburn sign Faroes goalkeeper". BBC Sport. 2 July 2007. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-08-10. Diakses tanggal 2 July 2007.
Pranala luar
sunting- (Inggris) Profil dan statistik Gunnar Nielsen di situs web Soccerbase.com
- (Inggris) Profil dan statistik Gunnar Nielsen di situs web Soccerbase.com
- (Denmark) Boldklubben Frem profile Diarsipkan 2007-09-29 di Wayback Machine.