Gua K21 atau Leang K21 (Inggris: K21 Cave ) adalah sebuah gua di Kawasan Karst Maros-Pangkep, Taman Nasional Bantimurung-Bulusaraung, wilayah administratif Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, Indonesia. Gua ini adalah jenis gua alam dan gua horizontal. Secara morfologis, gua ini tersusun jenis batuan berupa batu gamping.[1]

Gua K21
Leang K21
LokasiKabupaten Maros, Sulawesi Selatan, Indonesia
Geologikarst / batu kapur / batu gamping
Situs webvisit.maroskab.go.id
cagarbudaya.kemdikbud.go.id

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Usman, Arif Fuddin (27 Agustus 2019). "2 Hari Tim Ekspedisi Gua Mapala 09 FT Unhas Simulasi di Gua K22 di Camba Maros, Begini Perjalanannya". Tribunnews.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-08-09. Diakses tanggal 1 Juni 2021.