GLAAD
(Dialihkan dari Glaad)
GLAAD (dahulu Gay & Lesbian Alliance Against Defamation (bahasa Indonesia: Aliansi Gay & Lesbian Melawan Penistaan)) adalah sebuah organisasi pemantau media swadaya masyarakat Amerika Serikat yang didirikan oleh orang LGBT di media. Sebelum Maret 2013, nama GLAAD adalah singkatan dari "Gay & Lesbian Alliance Against Defamation", tetapi nama ini menjadi nama utama karena ketercakupannya dalam isu biseksual dan transgender.[1]
Berkas:Glaadorangelogo.svg | |
Tanggal pendirian | 1985 | (sebagai Gay & Lesbian Alliance Against Defamation)
---|---|
Pendiri | Vito Russo Jewelle Gomez Lauren Hinds |
Fokus | Diskriminasi di media |
Lokasi |
|
Wilayah layanan | Amerika Serikat |
Metode | Pemantau media |
Tokoh penting | Sarah Kate Ellis, Presiden |
Situs web | glaad |
Referensi
sunting- ^ Peeples, Jase (March 24, 2013). "GLAAD Affirms Commitment To Trans and Bi People, Alters Name". The Advocate. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-03-27. Diakses tanggal March 25, 2013.