Get Married or Not


Get Married or Not adalah sebuah seri drama Tiongkok tahun 2020. Seri tersebut terdiri dari 40 episode dan menampilkan Tong Yao, Chen Shu, Xu Fang Yi, Pan Yue Ming dan Yuan Wen Kang.[1]

Sinopsis

sunting

Cheng Lu merupakan seorang wanita yang telah berusia 35 tahun. Cheng Lu memutuskan untuk tidak menikah selama hidupnya. Namun pendiriannya mulai goyah, ketika dia bertemu dengan seorang psikolog bernama Wei Shu.

Referensi

sunting
  1. ^ "Sinopsis Get Married or Not, Kisah Wanita yang Bimbang untuk Menikah". Kompas.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-01. Diakses tanggal 2023-03-03.