Gentleman (film 2016)

film India oleh Mohan Krishna Indraganti

Gentleman adalah sebuah film cerita seru romansa berbahasa Telugu India tahun 2016 garapan Mohan Krishna Indraganti dan ditulis oleh R. David Nathan. Diproduksi oleh Sridevi Movies milik Sivalenka Krishna Prasad, Gentleman dibintangi oleh Nani, Surbhi, dan Niveda Thomas

Gentleman
Poster rilis teatrikal
SutradaraMohan Krishna Indraganti
ProduserSivalenka Krishna Prasad
Ditulis olehR. David Nathan
Mohan Krishna Indraganti
PemeranNani
Surbhi
Niveda Thomas
Penata musikMani Sharma
SinematograferP. G. Vinda
PenyuntingMarthand K. Venkatesh
Perusahaan
produksi
Sridevi Movies
DistributorGaatri Media
(luar negeri)[1]
Tanggal rilis
  • 17 Juni 2016 (2016-06-17)
Durasi145 menit
NegaraIndia
BahasaTelugu
Anggaran150 juta[2]
Pendapatan
kotor
326 juta[3]

Referensi

sunting
  1. ^ "Gentleman which stars Nani to release in 127 screens in the US". Hindustan Times. Indo-Asian News Service. 13 June 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 22 June 2016. Diakses tanggal 22 June 2016. 
  2. ^ Jayadeva, Rentala (15 March 2016). "వేచవి చూద్దాం!" [Awaiting this summer!]. Sakshi (dalam bahasa Telugu). Diarsipkan dari versi asli tanggal 16 March 2016. Diakses tanggal 19 June 2016. 
  3. ^ H. Hooli, Shekhar (28 December 2016). "Best of Tollywood 2016: Top 25 highest-grossing Telugu movies of the year". International Business Times India. Diarsipkan dari versi asli tanggal 31 December 2016. Diakses tanggal 31 December 2016. 

Pranala luar

sunting