Era Stagnasi

(Dialihkan dari Era stagnasi)

Templat:Soviet Union sidebar

Era Stagnasi (bahasa Rusia: Период застоя, Periode Stagnasi, juga disebut Stagnasi Brezhnevian) adalah periode dalam sejarah Uni Soviet yang dimulai pada masa pemerintahan Leonid Brezhnev (1964–1982) dan berlanjut di bawah masa pemerintahan Yuri Andropov (1982–1984) dan Konstantin Chernenko (1984–1985).[1] Istilah "Era Stagnasi" dicetuskan oleh Mikhail Gorbachev dalam rangka menyebut cara negatif di mana ia memandang kebijakan ekonomi, politik dan sosial pada masa tersebut.[2]

Referensi

sunting

Catatan

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ "The World Factbook". Cia.gov. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-07-03. Diakses tanggal 2015-09-07. 
  2. ^ Bacon & Sandle 2002, hlm. 1–2.

Daftar pustaka

sunting

Pranala luar

sunting
Didahului oleh:
Khrushchev Thaw
Sejarah Rusia
Sejarah Uni Soviet

14 Oktober 1964 – 10 Maret 1985
Diteruskan oleh:
Perestroika