Eponikium
Pada anatomi manusia, eponikium (dari kata Yunani yang berarti "diatas kuku kecil") adalah sebuah lapisan tebal kulit yang berada didasar kuku kaki dan tangan,[1] yang memiliki fungsi yaitu untuk melindungi area diantara kuku dan epidermis dari paparan bakteri. Eponikium juga dikenal sebagai lipatan kuku medial atau proximal. Lapisan ini berbeda dengan kutikula; eponikium terdiri dari sel kulit hidup, sementara kutikula terdiri dari sel kulit mati. Pola vaskularisasi dari lapisan ini mirip dengan perionikium.[2]
Eponychium | |
---|---|
Rincian | |
Pengidentifikasi | |
Bahasa Latin | Eponychium |
TA98 | A16.0.01.010 |
TA2 | 7072 |
FMA | 77859 |
Daftar istilah anatomi |
Lihat pula
suntingReferensi
sunting- ^ Treuting, Piper M.; Suzanne M. Dintzis; Kathleen S. Montine, ed. (2017). Comparative Anatomy and Histology: A Mouse, Rat, and Human Atlas (dalam bahasa Inggris) (edisi ke-2nd). London: Academic Press. ISBN 978-0-12-802900-8. Diakses tanggal 2022-08-01 – via ScienceDirect.
- ^ Sangiorgi S, Manelli A, Congiu T, et al. (February 2004). "Microvascularization of the human digit as studied by corrosion casting". J. Anat. 204 (2): 123–31. doi:10.1111/j.1469-7580.2004.00251.x. PMC 1571248 . PMID 15032919.