Epitaf (dari kata Yunani ἐπιτάφιος epitaphios "sebuah orasi pemakaman" dari kata ἐπί epi "di, sepanjang" dan τάφος taphos "makam")[1][2] adalah sebuah teks pendek yang menghormati seorang almarhum. Istilah tersebut tak hanya merujuk kepada teks yang dituliskan pada sebuah batu nisan atau plang, tetapi juga digunakan dalam artian figuratif. Beberapa epitaf dikhususkan bagi diri mereka sendiri sebelum kematiannya, selain orang lain yang dipilih oleh orang-orang bertanggung jawab untuk penguburan. Sebuah epitaf ditulis dalam prosa atau ayat puisi; para penyair dikenal karena menyusun epitaf mereka sendiri sebelum kematian mereka, contohnya adalah William Shakespeare.[3]

Epitaf pada pangkal Monumen Kerusuhan Haymarket, Pemakaman Waldheim, Chicago.

Referensi sunting

Pranala luar sunting