Ekalapis

lapisan atom, molekul, atau sel tunggal yang padat dan rapat
(Dialihkan dari Ekalapisan Langmuir)

Ekalapis (bahasa Inggris: monolayer) adalah satu lapisan entitas, biasanya berupa atom atau molekul, yang padat dan rapat.[1] Ekalapis juga dapat terbuat dari sel. Ekalapis terswasusun (self-assembled monolayer) terbentuk secara spontan pada beberapa permukaan. Ekalapis dari kristal berlapis seperti grafena dan molibdenum disulfida umumnya disebut bahan 2D.

Kultur sel

sunting

Dalam kultur sel, ekalapis mengacu pada lapisan sel di mana tidak ada sel yang tumbuh di atas sel yang lain, tetapi semuanya tumbuh berdampingan dan sering kali saling bersentuhan pada permukaan pertumbuhan yang sama.

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Ter Minassian-Saraga, L. (1994). "Thin films including layers: terminology in relation to their preparation and characterization (IUPAC Recommendations 1994)" (PDF). Pure and Applied Chemistry. 66 (8): 1667–1738 (1672). doi:10.1351/pac199466081667. 

Pranala luar

sunting