Doraemon: Nobita dan Pasukan Robot
serial anime Jepang yang disutradarai oleh Tsutomu Shibayama
Doraemon: Nobita dan Pasukan Robot[2] (ドラえもん のび太と鉄人兵団 , Doraemon Nobita to Tetsujin Heidan) adalah sebuah film fiksi ilmiah anime tahun 1986 berdasarkan pada seri anime/manga populer, Doraemon. Alur aslinya ditulis oleh Fujiko F. Fujio. Judul-judul alternatifnya meliputi The Platoon of Iron Men, atau The Robot Army. Film tersebut adalah film Doraemon ke-7.
Doraemon: Nobita dan Pasukan Robot | |
---|---|
Sutradara | Tsutomu Shibayama |
Ditulis oleh | Hiroshi Fujimoto |
Pemeran | Nobuyo Oyama Noriko Ohara Michiko Nomura Kazuya Tatekabe Kaneta Kimotsuki Kazuo Kumakura Kazuyo Aoki Yuriko Yamamoto Ryouichi Tanaka Osamu Kato Sachiko Chijimatsu Masayuki Kato Yuji Mitsuya Yoshino Ohtori Yasurō Tanaka |
Penata musik | Shunsuke Kikuchi |
Distributor | Toho |
Tanggal rilis | 15 Maret 1986 |
Durasi | 97 menit |
Negara | Jepang |
Bahasa | Jepang |
Pendapatan kotor | ¥2,21 miliar[1] |
Referensi
sunting- ^ "邦画興行収入ランキング". SF MOVIE DataBank (dalam bahasa Jepang). General Works. Diakses tanggal 19 February 2019.
- ^ English translation as shown on an official website for the 25th anniversary of the movie franchise.
Pranala luar
sunting- Doraemon: Nobita dan Pasukan Robot di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Official Doraemon 25 movie page
- Doraemon: Nobita dan Pasukan Robot (anime) di ensiklopedia Anime News Network (dalam bahasa Inggris)