DiskCryptor
DiskCryptor merupakan perangkat lunak enkripsi cakram keras pertama yang mempunyai Lisensi Publik Umum GNU untuk sistem operasi MS Windows.[2][3] DiskCryptor ini dapat meng-enkripsi seluruh hardisk maupun seluruh bagian partisi tertentu [4] dengan menggunakan salah satu algoritme AES-256, Twofish, Serpent atau kombinasi dari algoritme pada modus XTS.
DiskCryptor | |||||
---|---|---|---|---|---|
Tipe | disk encryption software (en) | ||||
Genre | Perangkat lunak enkripsi disk | ||||
Lisensi | GNU GPLv3 | ||||
Bahasa | Daftar bahasa English | ||||
| |||||
| |||||
Perangkat lunak ini pertama kali dikembangkan oleh seorang pengguna dengan nama 'ntldr' pada perangkat lunak TrueCrypt yang berjalan pada sistem operasi Windows XP.
OS
suntingSistem Operasi | Service pack | ||
---|---|---|---|
Windows | 2000 | SP0–SP4 | x86 |
XP | SP0–SP3 | x86, x64 | |
Server 2003 | SP0–SP2 | x86, x64 | |
Vista | SP0–SP2 | x86, x64 | |
Server 2008 | SP0–SP2 | x86, x64 | |
7 | x86, x64 | ||
Server 2008 R2 | x64 |
Lihat pula
suntingReferensi
sunting- ^ "DiskCryptor 1.0 Beta" (dalam bahasa Rusia). Official Forum. 8 may 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-07-23. Diakses tanggal 25 may 2010.
- ^ "OTFEDB entry for DiskCryptor v0.2". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-06-11. Diakses tanggal 2010-10-21.
- ^ http://events.ccc.de/congress/2008/Fahrplan/attachments/1190_Full-Disk-Encryption_Crash-Course_Paper.pdf Whitepaper: FullDiskEncryption – CrashCourse – Everything to hide – Jürgen Pabel
- ^ "DiskCryptor version history". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-04-23. Diakses tanggal 2010-10-21.
Pranala luar
sunting- Situs web Diarsipkan 2010-05-29 di Wayback Machine.
- Forum Diarsipkan 2018-08-04 di Wayback Machine.
- DiskCryptor di SourceForge.net