Digital Vein adalah album studio keempat dari penyanyi dan penulis lagu asal Amerika Serikat David Cook. Album ini dirilis pada tanggal 18 September 2015, melalui Cook's Analog Heart Music.[2][3]

Digital Vein
Album studio karya David Cook
Dirilis18 September 2015
Direkam2013–15
Genre
Durasi45:03 (Standard Edition)
57:04 (Deluxe Edition)
LabelAnalog Heart · INgrooves[1]
Produser
  • David Cook
  • Chris Reardon
Kronologi David Cook
This Loud Morning
(2011)
Digital Vein
(2015)
Chromance
(2018)
Singel dalam album David Cook
  1. "Criminals"
    Dirilis: 31 Juli 2015
  2. "Broken Windows"
    Dirilis: 22 Februari 2016
  3. "Heartbeat"
    Dirilis: 25 Maret 2016

Referensi

sunting
  1. ^ "Digital Vein - Deluxe Edition". 
  2. ^ "David Cook - 'DIGITAL VEIN' ALBUM RELEASE". Davidcookofficial.com. July 1, 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 1 July 2015. Diakses tanggal 1 July 2015. 
  3. ^ "'American Idol' Alum David Cook Reveals Release Date for 'Digital Vein' Album". Billboard.com. July 2, 2015. Diakses tanggal 2 July 2015.