Desidua
Lapisan khusus endometrium yang membentuk dasar dasar plasenta.
Desidua adalah membran mukosa rahim, yaitu endometrium yang terbentuk di tiap bulan, dalam rangka persiapan proses kehamilan . Desidua akan terlepas setiap bulannya disaat tidak ada satupun sel telur yang dibuahi untuk menopangnya. [1] Desidua sendiri berada di bawah pengaruh dari hormon progesteron. Sel-sel endometrium akan membentuk ciri yang khas. Desidua membentuk dari plasenta dan tetap akan ada selama kehamilan. Desidua akan keluar dengan plasenta pasca kelahiran.[1]
Desidua | |||
---|---|---|---|
</img> | |||
</img> | |||
Pengidentifikasi | |||
jala | D003656 | TE | E6.0.1.4.0.0.7 |
FMA | 85538 | ||
Terminologi anatomi |
Referensi
sunting- ^ a b "Definition of DECIDUA". www.merriam-webster.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 25 October 2022.