Dalaka, Sindue, Donggala
desa di Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah
Dalaka adalah sebuah desa yang terletak di Kecamatan Sindue, Kabupaten Donggala, Provinsi Sulawesi Tengah, Indonesia. Desa Dalaka terletak di Kabupaten Donggala, Provinsi Sulawesi Tengah, Indonesia. Menurut data sensus tahun 2010, desa ini memiliki populasi sekitar 2.360 jiwa. Secara geografis, Dalaka berada di arah barat Teluk Palu, dengan garis pantai sepanjang sekitar 1 km dan membentang sejauh 9 km dari tepi pantai hingga ke pegunungan. Dahulu, desa ini dikenal sebagai pusat penanaman pohon kapuk, di mana mayoritas penduduknya bekerja sebagai pengrajin kasur dan bantal yang dipasarkan di Donggala dan Kota Palu.
Dalaka | |
---|---|
Negara | ![]() |
Provinsi | Sulawesi Tengah |
Kabupaten | Donggala |
Kecamatan | Sindue |
Kode pos | 94353 |
Kode Kemendagri | 72.03.10.2001 ![]() |
Luas | - |
Jumlah penduduk | 2.360 |
Kepadatan | - |
Referensi
sunting- ^ Candra dan Ariqah, N. (2024). Candra, ed. Kecamatan Sindue dalam Angka 2024. Donggala: Badan Pusat Statistik Kabupaten Donggala. hlm. 6.
Pranala luar
sunting- (Indonesia) Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 050-145 Tahun 2022 tentang Pemberian dan Pemutakhiran Kode, Data Wilayah Administrasi Pemerintahan, dan Pulau tahun 2021
- (Indonesia) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 72 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan
- (Indonesia) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan