Daftar pesantren di Kota Kediri
artikel daftar Wikimedia
Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini.
Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan.
|
Daftar ini belum tentu lengkap. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |
Berikut ini adalah daftar pesantren di Kota Kediri, baik salafiyah, ashriyah, atau kombinasi[1]:
- Pondok Pesantren Al Hamdulillah Bandar Lor Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren PP. Al Husna Banjar Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren PP. Al Ishlah Bandar Kidul Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Al Ma`ruf Bandar lor Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Al-Hamdulillah Bandar Lor Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Al-Ishlah Jl.KH Hasyim Asy'ari 7 Mojoroto
- Pondok Pesantren Ar Risalah Lirboyo Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Darul Hikam Ngadirejo Jl.Selowarih Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren H.M. Lirboyo Lirboyo Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren HM. Tribakti Jl. KH. wahid Hasyim 62 Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Haji Ya'qub Libroyo 0354 77211 Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Haji Ya'qub Lirboyo Jl.. KH. Abd. Karim Lirboyo Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Hidayatul Mubtadi-aat Lirboyo Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Hidayatul Mubtadi-ien Tega Talun Pojok Mojoroto Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Kedung Sentul Dsn Kedung Sentul Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Kedunglo Al Muna Jl. KH Wahid Hasyim Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Kedunglo Al-Munadhdhoroh Jl.K.H Wahid Hasyim Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Lirboyo Jl. KH. Abdul Karim Lirboyo Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Lirboyo Darussalam Jl. H. Winarto Ds. II/3 Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren HM. Almahrusiyah Jl. KH Abdul Karim Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Man'unah Sari Jl.KH.Agus Salim Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Maunah Sari Jl. KH. Agus Salim 08 Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Putra Putri Salafiyyah Bandar Kidul Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Putri Hmq Lirboyo Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Salafiy Terpadu Ar Risalah Jl Aula Muktamr Lirboyo Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Salafiyah Hl.KH.Agus salim V / 27 Mojoroto Kota Kediri
- Pondok Pesantren Al Amin Jl. Raya Ngasinan 2 Kota Kediri
- Pondok Pesantren Al Huda, Masjid Al Huda, Kota Kediri
- Pondok Pesantren Al-Falah Jl.Sersan Suharmaji Kota Kediri
- Pondok Pesantren Al-Husna Banjaran, Kota Kediri
- Pondok Pesantren Salafiyah Al - Amien Jl. Ngasinan, Rejomulyo, Kota Kediri
- Pondok Pesantren Wali Barokah Burengan Banjaran, Jl.Hos Cokrominoto, Pesantren, Kota Kediri
- Pondok Pesantren Mambaul Hisan, Pesantren, Kota Kediri
- Pondok Pesantren Modern Darussalam Jl. Melati Centong Timur, Pesantren, Kota Kediri
Lihat pula
suntingReferensi
sunting- ^ Direktori Pondok Pesantren Tahun 2006/2007, diakses pada 30 Juli 2011.