Daftar bahasa di Laut Utara

artikel daftar Wikimedia

Ini adalah daftar bahasa yang dituturkan di pesisir Laut Utara. Mayoritas berada dalam sub-keluarga Jermanik dari rumpun bahasa Indo-Eropa. Selain itu, bahasa Prancis (sebuah bahasa Roman) dan bahasa Gaelik Skotlandia (sebuah bahasa Keltik) digunakan di wilayah tertentu.

Bahasa-bahasa Jermanik di Eropa
  Belanda (Franken Rendah, Jermanik Barat)
  Jerman Rendah (Jermanik Barat)
  Jerman Tengah (Jerman Tinggi, Jermanik Barat)
  Jerman Hulu (Jerman Tinggi, Jermanik Barat)
  Anglik (Anglo-Frisia, Jermanik Barat)
  Frisia (Anglo-Frisia, Jermanik Barat)
  Skandinavia Timur
  Skandinavia Barat
  Garis yang memisahkan bahasa-bahasa Jermanik Utara dan Barat.

Rumpun bahasa Jermanik Utara

sunting

Rumpun bahasa Jermanik Barat

sunting

Rumpun bahasa Anglo-Frisia

sunting

Rumpun bahasa Jerman Tinggi

sunting

Rumpun bahasa Franken Rendah

sunting

Jerman Rendah

sunting


Rumpun bahasa Roman

sunting

Rumpun bahasa Keltik

sunting

Bahasa punah

sunting
 
Ini merupakan perkiraan jangkauan bahasa Nordik Kuno dan bahasa kerabatnya pada awal abad ke-10 di sekitar Laut Utara. Area merah adalah persebaran dialek Bahasa Nordik Barat Kuno#Nordik Barat Kuno; area jingga adalah persebaran dialek Nordik Timur Kuno. Area merah muda adalah bahasa Gutniska Kuno dan area hijau adalah jangkauan bahasa Jermanik lainnya yang masih memiliki kesalingpahaman dengan bahasa Nordik Kuno