Cylindraspis inepta

Cylindraspis inepta' adalah spesies kura-kura dari famili Testudinidae. Kura-kura ini merupakan hewan endemik di Mauritius, tetapi kura-kura ini sudah punah. Catatan terakhir mengenai keberadaan kura-kura tersebut berasal dari awal abad ke-18.

Cylindraspis inepta Edit nilai pada Wikidata

Edit nilai pada Wikidata
Status konservasi
Punah
IUCN6062 Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
KerajaanAnimalia
FilumChordata
KelasReptilia
OrdoTestudines
FamiliTestudinidae
GenusCylindraspis
SpesiesCylindraspis inepta Edit nilai pada Wikidata
Günther, 1873
Tata nama
Sinonim takson
  • Testudo neraudii Gray, 1831 (nomen oblitum)
  • Testudo inepta Günther, 1873
  • Testudo boutonii Günther, 1875
  • Testudo sauzieri Gadow, 1894
  • Geochelone inepta Pritchard, 1967
  • Geochelone sauzieri Pritchard, 1967
  • Cylindraspis inepta Bour, 1981[1]

Referensi

sunting
  1. ^ Fritz Uwe; Peter Havaš (2007). "Checklist of Chelonians of the World" (PDF). Vertebrate Zoology. 57 (2): 277–278. ISSN 1864-5755. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2010-12-17. Diakses tanggal 29 May 2012.