Crystagella

Musisi virtual, DJ, produser, penyanyi

Diana Kristarium, atau lebih dikenal dengan nama Crystagella, adalah seorang artis musik virtual yang berasal dari Jakarta, Indonesia.[1] Crystagella memiliki berbagai peran di dalam dunia musik, termasuk sebagai DJ, produser rekaman, dan komponis. Dengan keahliannya yang unik, ia mampu menciptakan musik yang menggabungkan elemen-elemen elektronik dan futuristik.

Crystagella
Nama lahirDiana Kristarium
Nama lainKrista
AsalIndonesia
Genre
Pekerjaan
  • DJ
  • Produser musik
  • Komposer musik
  • Penyanyi
Tahun aktif2012-present
Label
  • Venuschrome Future Media and Entertainment
  • Venuschrome
  • Vibetronic Music
Artis terkait

Seiring dengan berkembangnya karir musiknya, Crystagella telah melakukan kolaborasi dengan beberapa musisi pop. Di antara kolaborator-kolaborator adalah Dea Dalila[2], Elang Defrianto[3], dan Kay Oscar[4]. Salah satu momen yang sangat berkesan dalam karir Crystagella adalah saat ia tampil secara langsung dan interaktif melalui media hologram port[5][6] dalam acara pop kultur di Indonesia, yaitu Indonesia Comic Con pada tahun 2022[7][8].

Karier

sunting

Crystagella mehgawali kariernya sebagai Virtual DJ pada tahun 2012, mamun memulai kariernya secara profesional dengan merilis singel debut, yang berjudul Proud To Kill dirilis pada tahum 2014[1]. Crystagella merilis album pertamannya, yang berjudul Virtual After All: Naked dirilis pada 8 Oktober 2021[9].

Diskografi

sunting

Album mini

sunting
Tahun Judul Penerbit
2020 Raison d'être Remixes
  • Venuschrome
2023 Chained & Addicted (Slowed Down + Reverb & Sped Up)

Album studio

sunting
Tahun Judul Penerbit
2021 Virtual After All : Naked
  • Venuschrome
  • Vibetronic Music

Singel

sunting
Tahun Judul Penerbit
2012 Call Me For Diner -
2014 Proud To Kill
2019 Monochrome
  • Venuschrome
Stardust (ft. Elang Defrianto)
2020 Raison d'être (ft. Dea Dalila)
2021 M.E.I (bersama dengan Kay Oscar)
  • Venuschrome
  • Vibetronic Music
sickseeksix
  • Venuschrome
  • Vibetronic Music
2022 Hue
  • Venuschrome
2023 Chained & Addicted
2024 Honey Gum (ft. Hezky Jo) KUMA
Wanna+Makeout0night
9 Two 5

Referensi

sunting
  1. ^ a b "Profile". CRYSTAGELLA (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-02-23. 
  2. ^ "Karya Kaya 'Rasa' Disajikan Crystagella di Single "raison d'être / reason to be"". www.djarumcoklat.com. Diakses tanggal 2023-06-01. 
  3. ^ Meka, M. "Intip Stardust, Single Baru Virtual DJ Crystagella Ft. Elang Defrianto". Duniaku. Diakses tanggal 2023-06-01. 
  4. ^ developer, medcom id (2021-10-08). "Crystagella, Karakter Musisi Virtual Rilis Album Debut". medcom.id. Diakses tanggal 2023-06-01. 
  5. ^ "Crystagella Rilis "Hue" Setelah Debut di Indonesia Comic Con 2022". GGWP.ID. Diakses tanggal 2023-06-01. 
  6. ^ Tapion, J. (2022-10-10). "Balik dari Pandemi, Indonesia Comic Con 2022 Disambut Baik! Begini Kondisinya". Area Topik. Diakses tanggal 2023-06-01. 
  7. ^ Astuti, Tia Agnes. "Indonesia Comic Con 2022 Dibuka, Ini 5 Keseruan yang Bisa Kamu Nikmati". detikhot. Diakses tanggal 2023-06-01. 
  8. ^ Uttara, Sabeth; Almanfaluthi, Betha (2023). "Communication Model of Real-time Interactive Avatar: Virtual Public Figure". International Journal of Educational Technology and Artificial Intelligence. 2 (1): 30–40. ISSN 2964-5387. 
  9. ^ "Musisi Virtual Crystagella Ingin Pahami Perasaan Manusia Melalui Album Debut, "VIRTUAL AFTER ALL: naked"". Creative Disc (dalam bahasa Inggris). 2021-10-12. Diakses tanggal 2022-02-23. 

Pranala luar

sunting