Close to Home (seri televisi 2005)
(Dialihkan dari Close to Home (serial TV 2005))
Close to Home adalah sebuah serial televisi drama kejahatan Amerika Serikat yang diproduksi oleh Warner Bros. Television dan Jerry Bruckheimer Television untuk CBS. Pada masa pra-produksi, serial tersebut disebut sebagai American Crime.[1]
Close to Home | |
---|---|
Pembuat | Jim Leonard |
Pemeran | Jennifer Finnigan Kimberly Elise Christian Kane John Carroll Lynch David James Elliott Cress Williams Jon Seda |
Penata musik | Michael A. Levine |
Negara asal | Amerika Serikat |
Bahasa asli | Inggris |
Jmlh. musim | 2 |
Jmlh. episode | 44 |
Produksi | |
Durasi | 60 menit |
Rumah produksi | Jerry Bruckheimer Television Warner Bros. Television |
Rilis asli | |
Jaringan | CBS |
Format gambar | 480i (SDTV), 1080i (HDTV) |
Rilis | 4 Oktober 2005 11 Mei 2007 | –
Referensi
sunting- ^ "Pilots Land Holly, Mad Black Woman Star Elise". Zap2it.com. April 8, 2005. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 13, 2005. Diakses tanggal May 10, 2010.
Pranala luar
sunting- Close to Home di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Close to Home di TV.com
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Dianna Agron.