Cinta Rasul 3

album musik Haddad Alwi dan Sulis tahun 2001

Cinta Rasul 3 adalah sebuah album religi karya Haddad Alwi & Sulis yang dirilis pada tahun 2001. Seluruh album ini digarap dan di arransemen oleh Alwi Husein serta tambahan musisi Biola oleh Hendri Lamiri dalam 3 lagu pilihan yang ada di album tersebut. Sebut saja hits dalam album ini "Marhaban" dan "Maulaya".

Cinta Rasul 3
Album studio karya Haddad Alwi & Sulis
Dirilis2001
2007 (rilis ulang)
Direkam2000
GenreReligi
LabelMusika Selaras Citra
Warner Music Indonesia (rilis ulang)
ProduserHaydar Yahya
Kronologi Haddad Alwi & Sulis
Seribu Salam Bagi Rasul
(2001)Seribu Salam Bagi Rasul2001
Cinta Rasul 3 Love for the Messenger with Orchestra
(2002)Love for the Messenger with Orchestra2002

Daftar lagu

sunting
  1. "Marhaban" — Haddad Alwi & Sulis
  2. "Maulaya" — Haddad Alwi & Sulis
  3. "Ya Zahro" — Haddad Alwi & Sulis
  4. "Allah Allah" — Haddad Alwi & Sulis
  5. "Laka Yaa Robb" — Haddad Alwi & Sulis
  6. "Ridhor Rohman" — Haddad Alwi

Pranala luar

sunting