Charles Magnusson
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada November 2022. |
Charles Magnusson (26 Januari 1878 – 18 Januari 1948) adalah seorang produser dan penulis naskah asal Swedia. Ia memproduksi sebelas film antara 1907 dan 1923.[1][2][3][4][5]
Charles Magnusson | |
---|---|
Lahir | Gothenburg, Swedia | 26 Januari 1878
Meninggal | 18 Januari 1948 Stockholm, Swedia | (umur 69)
Pekerjaan | Produser Penulis naskah |
Tahun aktif | 1907-1923 |
Filmografi pilihan
sunting- Laughter and Tears (1913)
- The Lass from the Stormy Croft (1917)
- Terje Vigen (1917)
- The Outlaw and His Wife (1918)
- Sons of Ingmar (1919)
- His Lordship's Last Will (1919)
- The Phantom Carriage (1921)
- The Blizzard (1923)
Referensi
sunting- ^ "Victor Sjöström Mauritz Stiller and the Golden Age of Swedish Cinema". Diakses tanggal 28 December 2014.
- ^ Miguel Pendás. "Erotikon, 1920". Diarsipkan dari versi asli tanggal 28 December 2014. Diakses tanggal 28 December 2014.
- ^ "Charles Magnusson". Diakses tanggal 28 December 2014.
- ^ Steene, Birgitta (2005). Ingmar Bergman : a reference guide. Amsterdam: Amsterdam University Press. hlm. 726. ISBN 9789053564066.
- ^ Steene, Birgitta (2005). Ingmar Bergman : a reference guide. Amsterdam: Amsterdam University Press. hlm. 135. ISBN 9789053564066.
Pranala luar
sunting- Charles Magnusson di IMDb (dalam bahasa Inggris)