Cha Tae-hyun

pemeran asal Korea Selatan

Cha Tae-Hyun (lahir 25 Maret 1976) adalah bintang film, aktor televisi, dan penyanyi Korea Selatan. Dia memulai karier aktingnya di drama televisi KBS 1995. Ia tampil dalam film pertamanya, Hallelujah, pada tahun 1997, juga membuat debutnya sebagai penyanyi pada tahun 2001. Secara internasional dia adalah yang terbaik dikenal untuk peran protagonis di film komedi romantis 2001 My Sassy Girl, Scandal Makers (2008) dan Hello Ghost (2010) serta serial televisi Jeon Woo-chi (2012) dan The Producers (2015). Sejak 2012, ia adalah anggota pemain dalam acara varietas 2 Days & 1 Night. Ia adalah co-founder agensi manajemen bakat Blossom Entertainment.

Cha Tae-hyun
Tae-hyun pada bulan Mei 2015
Lahir25 Maret 1976 (umur 48)
Seoul, Korea Selatan
PendidikanSeoul Institute of the Arts
(Broadcasting)
Universitas Kyonggi
(Multimedia Arts)
Universitas Chung-Ang
(Graduate School of Mass Communications)
PekerjaanAktor, penyanyi, entertainer, radio DJ
Tahun aktif1995-sekarang
AgenBlossom Entertainment
Suami/istri
Choi Suk-eun
(m. 2006)
Anak3
Nama Korea
Hangul
차태현
Hanja
Alih AksaraCha Tae-hyeon
McCune–ReischauerCh’a T’ae-hyŏn
IMDB: nm1028580 Allocine: 127714 Allmovie: p301588
Spotify: 3TQcPdZGQoeUMmScKHHgh3 Musicbrainz: 6a9b1d40-b40f-4614-ba7d-e3100f5306bb Modifica els identificadors a Wikidata

Dia adalah model komersial Mario Kart DS di Korea Selatan. Ia juga teman dekat dengan penyanyi Kim Jong-kook, Hong Kyung-min, dan aktor Jang Hyuk.

Biografi

sunting

Ayah Cha adalah Cha Jae-wan, yang merupakan asisten sutradara bagian efek khusus di KBS, serta ibunya Choi Su-min, sekarang pensiun, adalah seorang artis sulih suara.[1] Adiknya adalah produser film Cha Ji-hiyeon.

Pada 1 Juni 2006, Cha menikahi pujaan hatinya semasa sekolah, pembuat lirik pop Choi Suk-eun.[2] Mereka berpacaran selama 13 tahun; Choi adalah pacar pertama dan satu-satunya.[3] Mereka memiliki tiga anak, seorang putra (Cha Soo-chan) dan dua orang putri (Cha Tae-eun, Cha Su-jin).

Pada tahun 2011, Cha mengatakan dalam gelar wicara SBS Healing Camp, Aren't You Happy bahwa ia menderita gangguan panik.[4]

Karier

sunting

Pada tahun 2016, Cha berperan dalam My New Sassy Girl, sebuah sekuel dari film hit pada tahun 2001. Namun, film tersebut tidak mampu menyamai pendahulunya dan mengalami kegagalan di box office.[5] Pada tahun yang sama, ia bertemu kembali dengan co-star My Sassy Girl Jun Ji-hyun dalam sebuah penampilan cameo di drama SBS The Legend of the Blue Sea.[6]

Pada tahun 2017, Cha berperan dalam serial komedi percintaan Because I Love You, sebagai seorang komposer berbakat yang membuat orang-orang saling jatuh cinta; film tersebut kembali diproduksi oleh adiknya Cha Ji-hyun.[7] Ia juga berperan dalam film blockbuster fantasi With God, yang diangkat dari webtoon berjudul sama dari Joo Ho-min.[8]

Filmografi

sunting
Tahun Judul Peran
1997 Hallelujah Anak berandal di gereja (sedikit bagian)
2001 My Sassy Girl Gyun-woo
2002 Lovers' Concerto Lee Ji-hwan
2003 Crazy First Love Son Tae-il
Happy Ero Christmas Sung Byung-ki
2004 Who's Got the Tape? Jap-beom (cameo)
Windstruck Man at train station (cameo)
Two Guys Kim Hoon
2005 Sad Movie Jung Ha-suk
My Girl and I Kim Su-ho
2007 Highway Star Bong Dal-ho / Bong Pil
2008 Horton Hears a Who! Horton (pengisi sulih suara Bahasa Korea)
BABO Seung-ryong
My Mighty Princess Pigeon man (cameo)
Scandal Makers Nam Hyun-soo
2009 Maybe (Rabbit and Lizard) Yeong-nam (cameo)
Triangle penampilan cameo
2010 Hello Ghost Kang Sang-man
2011 Sunny Model poster perusahaan asuransi (cameo)
Champ Seung-ho
2012 Never Ending Story Teman Song-kyung (cameo)
The Grand Heist Lee Deok-mu
2013 Steal My Heart Tetangga Ho-tae (cameo)
2014 Tazza: The Hidden Card Radio DJ (cameo)
The Con Artists Teknisi baru (cameo)
Slow Video Yeo Jang-boo
2016 My New Sassy Girl Gyun-woo
2017 Because I Love You Lee Hyeong
Along With the Gods: The Two Worlds Ja Hong

Seri televisi

sunting
Tahun Judul Peran Catatan
1995 Our Sunny Days of Youth tanpa kredit
1996 Papa Jang Jung-moon
Drama City Kyung-sik Episode: "Don't Touch the Cash"
Daughter-in-law's Three Kingdoms
1997 First Love Teman Chan-woo
Ready Go! Park Chan-ki
1998 Shy Lovers Hwang In-soo
Sunflower Dr. Heo Jae-bong
1999 Happy Together Ha Shin-yeop
I'm Still Loving You Park Young-jae
Into the Sunlight Kang In-ha
2000 Juliet's Man Jang Gi-poong
2004 First Love of a Royal Prince Choi Gun-hee
2007 Flowers for My Life Yoon Ho-sang
2008 General Hospital 2 Choi Jin-sang
2011 Lights and Shadows Orang mabuk cameo, episode 2[9]
2012 My Husband Got a Family Tae-bong cameo, episode 26[10]
Jeon Woo-chi Jeon Woo-chi
2014 Drama Festival Young-hoon dewasa cameo, episode: "4teen"
2015 The Producers Ra Joon-mo
2016 Love in the Moonlight Penjaga kebun cameo, episode 1
The Legend of the Blue Sea Kaki-tangan Sungai Han cameo, episode 4
2017 Hit the Top Lee Gwang-jae juga sebagai sutradara
2018 Matrimonial Chaos Cho Suk-moo
2020 Team Bulldog: Off-Duty Investigation Jin Gang-ho
Birthcare Center Putra Suster Ahn Cameo, episode 8
2021 Police University Yoo Dong-man [11]

Program radio

sunting

Dia bekerja sebagai DJ di beberapa lembaga penyiaran. Pada tahun 2007, ia mendapat penghargaan sebagai DJ terbaik dari KBS.[12]

Tahun Judul Catatan
1999-2000 FM Popular Music with Cha Tae-hyun DJ
2007-2008 Mr. Radio
2015 Sunny FM Date Bintang tamu
2016 Kim Shin Young's Noon Song of Hope
2 O’clock Escape Cultwo Show

Diskografi

sunting
Informasi album Track listing
Accident
Track listing
  1. 諦念(체념)
  2. I Love You
  3. 생일선물
  4. 아름다운사람
  5. 그래..
  6. 마지막 하루
  7. 몰라도 돼
  8. 너의 그림자 뒤에
  9. 부탁
  10. 친구와 연인
  11. 미망
  12. 이 계절이 지나도
  13. 피크닉
  14. I Love You (re-mix)
  15. The Last Day (instrumental)
더북 (The Book)
Track listing
  1. 별을 사랑한 어린왕자의 꿈
  2. Again To Me
  3. Love Story
  4. 용서 (容恕)
  5. 슬픈 이별 뒤로
  6. I Can Wating For You
  7. 고마워 그리고 행복해
  8. 사랑 느낌
  9. 바보야
  10. 사진
  11. 언제나 지금처럼
  12. Summer Story
  13. 용서 (Interlude)
  14. 슬픈 이별 뒤로 (RE-MIX)
  15. (Bonus Data)

Single

sunting
Tahun Judul Catatan
2000 "어디로 갈까" OST Juliet's Man
2002 "I Don't Know" OST Lovers' Concerto
"Photograph"
2005 "Forget Me" OST Sad Movie
"Don't Let Go of My Hand"
2007 "Ichaseon Bridge" OST Highway Star
"Wind Wind Wind"
2008 "Because I Love You" OST Scandal Makers
2010 "With You" OST Hello Ghost
2011 "Happiness" OST Champ
2016 "Cheer Up Song" Duet dengan Hong Kyung-min

Penghargaan dan nominasi

sunting
Tahun Penghargaan Kategori Karya yang dinominasikan Hasil
1995 KBS Super Talent Contest Silver Medal Menang
1999 35th Baeksang Arts Awards Best New Actor (TV) Sunflower Menang
SBS Drama Awards Best New Actor Happy Together Menang
MBC Drama Awards Best New Actor Menang
2000 SBS Drama Awards Excellence Award, Actor Juliet's Man Nominasi
Big Star Award Menang
Popularity Award Menang
SBSi Award Menang
2001 22nd Blue Dragon Film Awards Best New Actor My Sassy Girl Menang
2002 38th Baeksang Arts Awards Best New Actor (Film) Nominasi
39th Grand Bell Awards Best Actor Nominasi
Popularity Award Menang
25th Golden Cinematography Awards Best New Actor Menang
23rd Blue Dragon Film Awards Popular Star Award Lovers' Concerto Menang
2003 24th Blue Dragon Film Awards Popular Star Award Crazy First Love Menang
2004 MBC Drama Awards Top Excellence Award, Actor First Love of a Royal Prince Nominasi
2005 Savings Day Presidential Citation Menang
2007 KBS Entertainment Awards Best Radio DJ Mr. Radio Menang
KBS Drama Awards Top Excellence Award, Actor Flowers for My Life Nominasi
2008 45th Grand Bell Awards Overseas Popularity Award BABO Menang
MBC Drama Awards Excellence Award, Actor General Hospital 2 Nominasi
2009 6th Max Movie Awards Best Actor Scandal Makers Menang
2011 47th Baeksang Arts Awards Best Actor (Film) Hello Ghost Nominasi
48th Grand Bell Awards Best Actor Nominasi
2012 KBS Entertainment Awards Top Entertainer Award 2 Days & 1 Night Menang
KBS Drama Awards Excellence Award, Actor in a Mid-length Drama Jeon Woo-chi Nominasi
2013 KBS Entertainment Awards Top Excellence Award 2 Days & 1 Night Menang
2014 Daesang (Grand Prize) Nominasi
2015 Nominasi
KBS Drama Awards Excellence Award, Actor in a Mid-length Drama The Producers Menang
Best Couple Award bersama Kim Soo-hyun Menang

Referensi

sunting
  1. ^ Chun, Su-jin (12 Agustus 2001). "Son's Success Has His Father all Fluffed Up". Korea JoongAng Daily. Diakses tanggal 18 November 2012. 
  2. ^ "Cha Tae-hyun's grand wedding". China Economic Net. 3 Juni 2006. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-05-12. Diakses tanggal 18 November 2012. 
  3. ^ Sunwoo, Carla (26 Juli 2012). "Cha Tae-hyun says he only had one girlfriend". Korea JoongAng Daily. Diakses tanggal 18 November 2012. 
  4. ^ "Why Do Many Celebrities Suffer from Mental Problems". The Chosun Ilbo. 10 Januari 2012. Diakses tanggal 18 November 2012. 
  5. ^ https://www.soompi.com/2016/06/27/cha-tae-hyun-opens-reaction-sassy-girl-2-affected-self-esteem/
  6. ^ https://www.soompi.com/2016/11/24/jun-ji-hyun-cha-tae-hyun-reunite-15-years-legend-blue-sea/
  7. ^ Conran, Pierce (3 Agustus 2015). "BECAUSE I LOVE YOU Woos CHA Tae-hyun". Korean Film Biz Zone. Diakses tanggal 18 Agustus 2015. 
  8. ^ https://www.soompi.com/2016/05/09/ha-jung-woo-kim-ha-neul-exos-d-o-and-more-cast-in-new-movie-about-the-underworld/
  9. ^ Park, Hyun-min (30 November 2011). "Cha Tae Hyun Fails to be Noticed in Light and Shadow". enewsWorld. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-01-29. Diakses tanggal 18 November 2012. 
  10. ^ Ho, Stewart (17 Mei 2012). "Cha Tae Hyun to Make a Cameo Appearance on Unexpected You". enewsWorld. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-01-29. Diakses tanggal 18 November 2012. 
  11. ^ Sun Jin-ah (April 20, 2021). "차태현·진영·정수정, '경찰수업' 주연 캐스팅(공식)" [Cha Tae-Hyun, Jinyoung, Jeong Soo-Jung, cast in the lead role of'Police Class' (Official)]. MK Sports (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal April 20, 2021 – via Naver. 
  12. ^ 차태현-안재욱, 라디오 DJ상 수상! 23 Desember 2007

Pranala luar

sunting