Cha Abkhazia dengan diakritik penurun
salah satu huruf alfabet Kiril
Cha Abkhazia dengan diakritik penurun (Ҿ ҿ; Italik: Ҿ ҿ) adalah huruf dari Alfabet Kiril.[1] Itu berasal dari Huruf Kiril Cha Abkhazia (Ҽ ҽ Ҽ ҽ) dengan menambahkan sebuah penurun.
Cha Abkhazia dengan diakritik penurun digunakan dalam alfabet dari Bahasa Abkhaz, dan itu melambangkan konsonan sembur tarik-belakang gesek /ʈ͡ʂʼ/.[2]
Kode Komputasi
suntingPratayang | Ҿ | ҿ | ||
---|---|---|---|---|
Nama Unicode | CYRILLIC CAPITAL LETTER ABKHASIAN CHE WITH DESCENDER |
CYRILLIC SMALL LETTER ABKHASIAN CHE WITH DESCENDER | ||
Pengodean | decimal | hex | dec | hex |
Unicode | 1214 | U+04BE | 1215 | U+04BF |
UTF-8 | 210 190 | D2 BE | 210 191 | D2 BF |
Referensi karakter numerik | Ҿ |
Ҿ |
ҿ |
ҿ |
Lihat pula
suntingReferensi
sunting- ^ "Cyrillic: Range: 0400–04FF" (PDF). The Unicode Standard, Version 6.0. 2010. hlm. 42. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 13 May 2011. Diakses tanggal 2011-05-21.
- ^ The Alphabets of the Languages of the Peoples of the USSR. Nauka Publishing House. 1965.