Budh Singh (1947-1948) adalah Presiden kedua Kongres India Malaya (MIC), yang juga menentang proposal Kesatuan Malaya.[1] .Dia adalah salah satu anggota pendiri MIC, dan tepatnya, pada 4 Agustus 1947 ia menggantikan John Thivy sebagai Presiden MIC kedua (1947-1950). Masa jabatannya sebagai Presiden berakhir pada 29 April 1950.Di bawah kepemimpinannya, MIC bergabung dengan Majelis Tindakan Bersama Se-Malaya (AMCJA) di bawah pimpinan Tun Tan Cheng Lock untuk menentang Perjanjian Federasi Tanah Melayu 1948 yang dianggap mereka kurang transparan.

Referensi

sunting
  1. ^ https://asiasamachar.com/2016/07/31/sardar-budh-singh-second-malayan-indian-congress-president/