Buck Kartalian
pemeran laki-laki asal Amerika Serikat
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada November 2022. |
Vahe "Buck" Kartalian (13 Agustus 1922 – 24 Mei 2016) adalah seorang pegulat profesional dan pemeran karakter asal Amerika Serikat.[1] Kartalian tampil dalam lebih dari 70 film dan acara televisi antara 1953 dan pensiun pada 2006.
Buck Kartalian | |
---|---|
Lahir | Vahe Kartalian 13 Agustus 1922 Detroit, Michigan, Amerika Serikat |
Meninggal | 24 Mei 2016 Mission Hills, California, Amerika Serikat | (umur 93)
Pekerjaan | Pemeran, pegulat |
Tahun aktif | 1953–2006 |
Suami/istri | Mary Evonne Bannister (menikah pada 1952; bercerai pada 1957) Margaret Poloshjian
(m. 1959; kematiannya 2015) |
Anak | 3 |
|
Referensi
sunting- ^ Lentz, Harris M., III (2017). Obituaries in the Performing Arts, 2016. McFarland & Company. hlm. 213. ISBN 978-1-4766-2912-4.
Bacaan tambahan
sunting- Humphreys, Justin (2006). "Buck Kartalian". Names You Never Remember, With Faces You Never Forget : Interviews with the Movies' Character Actors (softcover) (edisi ke-First). Albany, GA: BearManor Media. hlm. 172–191. ISBN 978-1-62933-094-5.
Pranala luar
sunting- Buck Kartalian di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Situs web resmi