Bones and Names
Bones and Names (bahasa Jerman: Knochen und Namen) adalah film drama Jerman tahun 2023 yang ditulis dan disutradarai oleh Fabian Stumm dalam debut penyutradaraannya, dibintangi oleh dirinya sendiri bersama dengan Knut Berger, Marie-Lou Sellem dan Susie Meyer. Drama hubungan ini menghadirkan ironi halus dari kemitraan antara seorang pelakon dan penulis yang ternyata lebih rentan terhadap krisis dari yang diperkirakan.[1][2]
Bones and Names | |
---|---|
![]() Poster resmi | |
Nama lain | |
Jerman | Knochen und Namen |
Sutradara | Fabian Stumm |
Produser |
|
Skenario | Fabian Stumm |
Pemeran |
|
Sinematografer | Michael Bennett |
Penyunting | Kaspar Panizza |
Perusahaan produksi |
|
Tanggal rilis |
|
Durasi | 104 minutes |
Negara |
|
Bahasa |
|
Referensi
sunting- ^ "Knochen und Namen, Spielfilm, 2022-2023" [Bones and Names, Feature Film, 2022-2023]. Crew United (dalam bahasa Jerman). 7 October 2022. Diakses tanggal 13 February 2023.
- ^ "Bones and Names". Salzgeber (dalam bahasa Inggris). 7 October 2022. Diakses tanggal 13 February 2023.
Pranala luar
sunting- Situs web resmi
- Bones and Names di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Bones and Names at Berlinale
- Bones and Names at Film portal (dalam bahasa Jerman)
- Bones and Names at Crew United