Biro Pusat Partai Komunis Tiongkok ke-4

Biro Pusat Partai Komunis Tiongkok ke-4 (Tionghoa: 中国共产党第四届中央局) dipilih oleh Komite Eksekutif Pusat Partai Komunis Tiongkok ke-4 di Shanghai pada Januari 1925. Biro tersebut didahului oleh Biro Pusat Partai Komunis Tiongkok ke-3.

Anggota

sunting
  1. Chen Duxiu, Sekretaris Jenderal dan Kepala Departemen Organisasional Pusat
  2. Peng Shuzhi (彭述之), Kepala Departemen Propaganda Pusat
  3. Zhang Guotao, Kepala Departemen Pusat untuk Buruh dan Petani
  4. Cai Hesen, anggota Departemen Propaganda Pusat
  5. Qu Qiubai, anggota Departemen Propaganda Pusat

Pranala luar

sunting