Bharat Shah (kelahiran 5 Agustus 1944) adalah seorang pengusaha dan pedagang asal India, pemodal dan distributor film Hindi, di bawah spanduknya VIP Films.[1] Ia telah memproduksi beberapa film, seperti Dil Se.. (1998) yang dibintangi Shah Rukh Khan dan Manisha Koirala, Devdas (2002) yang dibintangi Khan, Madhuri Dixit dan Aishwarya Rai,[2] dan Rascals (2011) yang dibintangi Sanjay Dutt, Ajay Devgn dan Kangana Ranaut.

Bharat Shah
Lahir5 Agustus 1944 (umur 80)
KebangsaanIndia
PekerjaanPengusaha
Tahun aktif1970–sekarang
Orang tuaShantibhai lalubhai Shah (ayah)
Bikhiben Shah (ibu)
KerabatVijaykumar Shah (saudara)
Situs webhttp://www.bharatshah.in
IMDB: nm0787423 Modifica els identificadors a Wikidata

Referensi

sunting
  1. ^ "Bharat Shah acquires distribution rights of B.A. Pass". Bollywood Hungama. 16 May 2013. Diakses tanggal 1 June 2013. 
  2. ^ "Devdas has a complaint". Indianexpress.com. 2003-02-14. Diakses tanggal 2012-03-09. 

Pranala luar

sunting