Bernardino Baldi
Bernardino Baldi (5 Juni 1553 – 10 Oktober 1617) adalah seorang matematikawan dan penulis asal Italia.
Biografi | |
---|---|
Kelahiran | 5 Juni 1553 Urbino |
Kematian | 10 Oktober 1617 (64 tahun) Urbino |
Abbas Katedral Guastalla | |
Data pribadi | |
Agama | Gereja Katolik Roma |
Pendidikan | Universitas Padua |
Kegiatan | |
Pekerjaan | matematikawan, penyair, penerjemah |
Murid dari | Federico Commandino (mul) |
Baldi berasal dari keluarga bangsawan asal Urbino, Marche, dimana ia lahir. Ia menjalani pendidikan di Padova, dan dikatakan dapat berbicara dalam sekitar enam belas bahasa pada masa hidupnya
Referensi
sunting- Chisholm, Hugh, ed. (1911). "Baldi, Bernardino". Encyclopædia Britannica (edisi ke-11). Cambridge University Press.
- Herbermann, Charles, ed. (1913). "Bernardino Baldi". Catholic Encyclopedia. New York: Robert Appleton Company.
- Rose, Rose and Wright, A New General Biographical Dictionary (1857), pp. 46-48. (in Google Books)
- "Baldi Bernardino". «Dizionario Biografico degli Italiani». 1963. Diakses tanggal 16 May 2017.
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Bernardino Baldi.
- Online Galleries, History of Science Collections, University of Oklahoma Libraries High resolution images of works by and/or portraits of Bernardino Baldi in .jpg and .tiff format.