Benjamin Evan Ainsworth
Benjamin Evan Ainsworth (lahir 25 September 2008)[2] adalah aktor asal Inggris. Ia dikenal karena memerankan Miles dalam serial Netflix, The Haunting of Bly Manor (2020), William dalam film Disney, Flora & Ulysses (2021) dan pengisi suara Pinokio dalam film pembuatan ulang live-action Disney.[3]
Benjamin Evan Ainsworth | |
---|---|
Lahir | 25 September 2008 Nottingham, East Midlands, Inggris[1] |
Pekerjaan | Aktor |
Tahun aktif | 2018–sekarang |
Kehidupan dan karier
suntingAinsworth tumbuh besar di desa Lund, Ainsworth bersekolah di Sekolah Teater Drama Northern Lights di Hull.[2] Pada usia sepuluh tahun, penampilan pertamanya di televisi adalah di sinetron ITV, Emmerdale pada tahun 2018,[4] dan pada tahun yang sama tampil dalam produksi teater Priscilla, Queen of the Desert di atas kapal pesiar Epic Norwegia.[1]
Dua tahun kemudian, Ainsworth memulai debutnya dalam produksi besar pertamanya sebagai Miles dalam serial Netflix, The Haunting of Bly Manor (2020), lanjutan dari serial The Haunting of Hill House.[5] Ainsworth membintangi film Disney, Flora & Ulysses yang dirilis di Disney+ pada tahun 2021.[6][7] Pada tahun 2022, ia mengisi suara karakter utama dalam remake live-action Disney, Pinocchio.
Filmografi
suntingTahun | Judul | Peran | Keterangan |
---|---|---|---|
2020 | The Recycling Man | Jacob | Film indie |
2021 | Flora & Ulysses | William Spiver | |
2022 | Pinocchio | Pinokio | Pengisi suara |
TBA | All Fun and Games | Dalam produksi[8] |
Tahun | Judul | Peran | Keterangan |
---|---|---|---|
2018 | Emmerdale | School boy | Episode #8125 |
2020 | The Haunting of Bly Manor | Miles Wingrave | Pemain utama |
2022 | Son of a Critch[9] | Mark Critch | Pemain utama |
2022 | The Sandman | Alex Burgess | Episode: "Sleep of the Just" |
Referensi
sunting- ^ a b "Meet Benjamin Ainsworth". The Hull Hub. 24 June 2020. Diakses tanggal 7 July 2021.
- ^ a b Davidson, Trudi (17 April 2018). "Child actor Ben Ainsworth will appear on Emmerdale in cheeky schoolboy scene". Hull Live. Diakses tanggal 7 July 2021.
- ^ "Pinocchio, Joseph Gordon-Levitt and Cynthia Erivo in the cast: here are the roles (in Italian)". Sky Atlantic (Italian TV channel) (dalam bahasa Italian). 4 March 2021. Diakses tanggal 7 July 2021.
- ^ "Local Theatre School Pupil To Appear In Emmerdale On ITV This Tuesday 17th April". Yorkshire Times. 17 April 2018. Diakses tanggal 7 July 2021.
- ^ Breznican, Anthony (24 August 2020). "Viewer Beware: Here's Your First Look at The Haunting of Bly Manor". Vanity Fair. Diarsipkan dari versi asli tanggal 26 August 2020. Diakses tanggal 7 July 2021.
- ^ Trumbore, Dave (27 June 2019). "Disney+ Movie 'Flora & Ulysses' Starts Production; Cast Revealed". Collider. Diarsipkan dari versi asli tanggal 28 June 2019. Diakses tanggal 7 July 2021.
- ^ Friedlander, Whitney (23 July 2020). "ALL UPCOMING DISNEY MOVIES: NEW DISNEY LIVE-ACTION, ANIMATION, PIXAR, MARVEL, 20TH CENTURY, AND SEARCHLIGHT". Rotten Tomatoes. Diarsipkan dari versi asli tanggal 25 August 2020. Diakses tanggal 7 July 2021.
- ^ Wiseman, Andreas (2022-04-07). "'All Fun And Games': Asa Butterfield & Natalia Dyer Horror Exec-Produced By The Russo Brothers Begins Shoot, Adds Cast & Inks Pre-Sales Around The World For Anton". Deadline (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-04-13.
- ^ David, Greg (29 July 2021). "CBC and Lionsgate reunite with Andrew Barnsley and Project 10 for Mark Critch's original comedy Son of a Critch". TV, eh?. Diakses tanggal 22 August 2021.
Pranala luar
sunting- Benjamin Evan Ainsworth di IMDb (dalam bahasa Inggris)