Benedito Calixto
Benedito Calixto de Jesus (14 Oktober 1853 – 31 Mei 1927) adalah seorang pelukis asal Brasil.[1] Karya-karyanya biasanya menggambarkan figur-figur dari Brasil dan budaya Brasil, termasuk potret terkenal bandeirante Domingos Jorge Velho pada 1923,[2] dan pemandangan-pemandangan dari garis pesisir São Paulo.[3]
Benedito Calixto | |
---|---|
Lahir | 14 Oktober 1853 Itanhaém |
Meninggal | 31 Mei 1927 (aged 73) São Paulo |
Almamater | |
Pekerjaan | Pelukis |
Signature | |
Galeri
sunting-
Sugarcane crushing in Cacheira Farm in Campinas
-
Anchieta e Nóbrega na cabana de Pindobuçu
-
The sinking of the SS Sirio
Referensi
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Benedito Calixto.
- ^ Peter G. Stone; Brian Molyneaux (1994). The Presented Past. Routledge. hlm. 127. ISBN 978-0-415-09602-7.
- ^ Ana Elena Puga (2008). Memory, Allegory, and Testimony in South American Theater. Routledge. ISBN 978-0-415-96119-6.
- ^ Brazilian art. University of Texas. 1976.