Ben Cohen (pemain rugbi)
Ben Christopher Cohen,[1] MBE (lahir 14 September 1978) adalah seorang mantan pemain rugbi dan penggiat asal Inggris. Ia memulai karier profesionalnya dengan Northampton Saints pada 1996; pada 2007, ia ia pindah ke Prancis untuk mewakili Brive sebelum pulang ke Inggris dua tahun kemudian untuk bergabung dengan Sale Sharks.
Referensi
suntingPranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Ben Cohen.
- Situs web resmi
- Profil & Statistik di ESPN Scrum