Bandar Udara Internasional Durban

bandar udara di Afrika Selatan

Bandar Udara Internasional Durban adalah bandar udara internasional yang terletak di Durban, Afrika Selatan. Asosiasi Pengangkutan Udara Internasional menetapkan kode DUR untuk Bandar Udara Internasional Durban. Pada tanggal 30 April 2010, kegiatan operasional dari Bandar Udara Internasional Durban diberhentikan. Seluruh kegiatan operasinya kemudian dialihkan ke Bandar Udara Internasional Raja Shaka.

Durban International Airport
Informasi
JenisMilitary (temporary)
PengelolaSouth African Air Force
LokasiDurban, South Africa
Ketinggian dpl9 mdpl
Peta
FADN di Durban
FADN
FADN
Location in the Durban metropolitan area
Landasan pacu
Arah Panjang Permukaan
kaki m
06/24 8,000 2,439 Paved
Statistik (2009)
Passengers4,304,740