Bad Sister (film 2014)

Bad Sister (Hanzi: 坏姐姐之拆婚联盟) adalah film komedi romantis Tiongkok tahun 2014 yang disutradarai oleh Kim Tae-kyun dan dibintangi oleh Ivy Chen, Ji Jin-hee dan Cheney Chen. Film ini dirilis pada tanggal 28 November 2014.[1][2]

Bad Sister
Poster teatrikal
SutradaraKim Tae-kyun
PemeranIvy Chen
Ji Jin-hee
Cheney Chen
Christy Chung
Qi Xi
Li Xinyun
Hyelim
Tanggal rilis
  • 28 November 2014 (2014-11-28)
Durasi146 menit
NegaraTiongkok
BahasaMandarin
Pendapatan
kotor
¥8.79 juta

Pemeran

sunting

Film laris

sunting

Per tanggal 5 Desember 2014, film ini memperoleh ¥8.79 juta pada film laris Tiongkok.[3]

Referensi

sunting
  1. ^ 《坏姐姐之拆婚联盟》惊爆眼球 陈意涵坏到没底线. People's Daily (dalam bahasa Chinese). 2014-11-05. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-11-09. Diakses tanggal 2014-11-09. 
  2. ^ 《拆婚联盟》陈意涵陈学冬玩坏"快乐家族". southcn.com (dalam bahasa Chinese). 2014-11-03. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-11-09. Diakses tanggal 2014-11-09. 
  3. ^ "坏姐姐之拆婚联盟(2014)". cbooo.cn (dalam bahasa Chinese). Diakses tanggal December 1, 2014.