Bømlo ialah sebuah kotamadya di provinsi Hordaland, Norwegia. Bømlo ialah sebuah kepulauan yang terletak di barat Stord.

Lambang Bømlo
Feri berantai di Espevær

Kotamadya ini dinamai menurut pulau utama Bømlo (Norse Bymbil). Arti nama ini tak diketahui.

Hingga 1918 nama ini ditulis "Bømmel".

Komunikasi

sunting

Sebuah sistem terowongan dan jembatan panjang, Trekantsambandet, menghubungkan Bømlo ke daratan utama dan pulau utama Stord pada 30 April 2001.

Pranala luar

sunting